Terpal Biru, Tempat Tinggal Sementara  TMMD 112 Segera Menjadi Kenangan Indah

    Terpal Biru, Tempat Tinggal Sementara  TMMD 112 Segera Menjadi Kenangan Indah

    MALANG - Selama beberapa hari, Sukarman warga desa tulungrejo tidur di bawah Terpal biru usang karena rumahnya dirobohkan satgas TMMD ke 112 untuk direnonasi. 

    Saat ini progres perkembangan pembangunan rumah  Sukarman telah mencapai 70 % dari target yang sudah ditentukan. Sebentar lagi Sukarman akan menikmati rumah yang layak huni untuk ditinggali keluarganya, Selasa (28/09/2021).

    Meski beberapa waktu tidur beratapkan terpal biru usang, Sukarman kini merasakan kebahagiaan melihat rumahnya yang sekarang sudah mulai kelihatan dan menjadi rumah yang layak untuk dihuni. Terpal Biru usang seolah menjadi kenangan indah yang sebentar lagi usai, " Kata Cahyo Babinsa.

    "Memang bersabar dan keikhlasan warga dan Tentara saat membongkar rumah saya menjadi hasil yang manis"

    Berkat TNI, rumah saya jadi lebih baik” kata Sukarman, sementara Babinsa  berharap, dengan program Rutilahu ini Sukarman yang menjadi  warganya akan memiliki tempat berteduh yang nyaman.

    ” Semoga rumah ini kelak menjadi tinggal yang nyaman untuknya” kata Sukarman sambil menyeka air mata harunya, " ungkapnya. (Penrem083)

    MALANG
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Satgas TMMD 112 Bersama Dishub Malang Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Berpacu dengan Waktu, Satgas  TMMD 112 Kodim...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rakor Pimpinan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan  Bersama Tim Desk Koordinasi Pilkada Serentak Kemenkopolkam

    Ikuti Kami